Back to Search
Start Over
Pengembangan e-module ekosistem dan perubahan lingkungan berbasis problem based-learning (PBL) berbantuan augmented reality untuk meningkatkan literasi digital, pengetahuan lingkungan, dan sikap lingkungan siswa Kelas X SMA / Devi Alvionita</p>
- Publication Year :
- 2022
-
Abstract
- Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) secara cepat di era revolusi industri 4.0 memberikan dampak yang luar biasa hampir diseluruh bidang kehidupan. Perkembangan TIK yang cepat ini memunculkan berbagai inovasi teknologi digital dan telah membawa perubahan penting dalam kehidupan. Penggunaan teknologi digital dengan cara yang tidak tepat akan memberikan persoalan pada kehidupan masyarakat. Guna menghadapi persoalan ini literasi digital menjadi kompetensi yang harus dimiliki masyarakat. Berdasarkan hasil analisis kebutuhan yang telah dilakukan hasil tes literasi digital pada peserta didik kelas XI termasuk kategori sangat rendah. Berdasarkan kuesioner kebutuhan pada aspek literasi digital dapat diketahui yaitu penggunaan bahan ajar berbasis teknologi seperti e-module game edukasi laboratorium virtual atau augmented reality ketika pembelajaran di sekolah masih sangat rendah. Berdasarkan hasil analisis kebutuhan dan hasil penelitian lainnya dapat diketahui juga bahwa literasi digital peserta didik rendah. Guna menghadapi permasalahan rendahnya literasi digital berikut beberapa saran dan masukan yang dapat dijadikan sebagai pandangan yaitu perlu memaksimalkan penggunaan media atau bahan ajar berbasis teknologi dalam pembelajaran dan perlu mengintegrasikan media atau bahan ajar berbasis teknologi ke dalam model pembelajaran. Penelitian ini adalah penelitian pengembangan yang bertujuan untuk menghasilkan bahan ajar berupa e-module ekosistem dan perubahan lingkungan berbasis problem based-learning berbantuan augmented reality makrozoobentos di Sungai Bedadung memenuhi syarat valid praktis dan menguji keefektifannya terhadap literasi digital pengetahuan lingkungan dan sikap lingkungan. Tahapan penelitian ini yaitu penilaian dan analisis (assessment and analysis) desain (design) pengembangan (development) implementasi (implementation) dan evaluasi (evaluation) mengacu model pengembangan Lee dan Owen. Konten dalam bahan ajar yang dikembangkan ini berdasarkan ha
Details
- Database :
- OAIster
- Publication Type :
- Electronic Resource
- Accession number :
- edsoai.on1479482760
- Document Type :
- Electronic Resource